10 Desember 2008

JARINGAN KOMPUTER



JARINGAN KOMPUTER

Jaringan komputer memiliki beberapa jenis topologi seperti topologi BUS, topologi STAR ,topologi RING, dan topologi Peer to Peer. Masing-masing topologi memiliki keunggulan dan kekurangannya tersendiri. Jaringan komputer itu sendiri adealah jaringan yang menghubungkan dari satu komputer ke komputer lainnya. Di zaman yang sudah semakin maju ini jaringan komputer terus semakin di kembangkan oleh berbagai pihak yang berjalan dibidang jaringan komputer.

Gambar Jenis-Jenis Topologi
Salah satu jenis jaringan komputer yang sekarang-sekarang ini sering digunakan adalah jaringan komputer topologi STAR. Selain itu orang-orang lebih suka menggunakan topologi STAR ini karena lebih fleksibel dan mudah penggunaannya. Sistem kerjanya topologi STAR ini yaitu menghubungkan semua komputer kedalam sebuah alat yang disebut sebagai HUB. Tapi namanya buatan manusia walau kelihatannya sempurna tetap saja memiliki kekurangan termasuk topologi STAR ini juga, salah satu kekurangannya adalah boros kabel pa lagi kalo jaraknya jauh dan HUB menjadi elemen kritis (jika HUBnya mengalami gangguan maka semua jaringan bekalan terputus).

GAMBAR TOPOLOGI STAR
Sedangkan jenis jaringan komputer bertopologi BUS memang lebih hemat kabel dan mudah dikembangkan, namun topologi BUS ini masih banyak memiliki kelemahan yang sangat fatal, salah satunya adalah jika satu client rusak maka keseluruhan jaringan tidak dapat berfungsi, dan juga kalo berjarak jauh topologi ini membutuhkan sebuah repeater.

GAMBAR TOPOLOGI BUS

Tidak ada komentar: