03 November 2009

Tangisan dan Amarah Alam

Warning !!!


Kini tak seperti dulu lagi yang manusia dan alam hidup bersahabat dan saling berdampingan dalam menjaga siklus hidup. Pabrik, limbah, perburuan hewan liar, pembabatan hutan dan polusi udara ada di mana-mana. Alam yang terus tua ini terus merasa kesakitan oleh semua perbuatan manusia yang kini tidak peduli kepadanya. Kini alam terus menangis dan menangis melihat semua perbuatan manusia yang tak bertanggung jawab. Sekarang alam mulai bertindak tidak hanya diam melihat dirinya dihancurkan oleh manusia-manusia tak bertanggung jawab, alam marah dan mulai merusak dirinya sendiri. Bencana muncul di mana-mana, gunung meletus, gempa bumi, tsunami dan bencana lainnya muncul di seluruh penjuru dunia.




Sadarlah wahai manusia semua yang telah kalian lakukan selama inilah yang telah menghancurkan seluruh umat di dunia ini

1 komentar:

sanur sukur mengatakan...

alam bicara dengan bahasanya sendiri.....dan kalau alam sudah bicara maka kesombongan manusia tidak ada apa2nya